KEGIATAN EKSTRAKURIKULER KERAJINAN TANGAN (SCRAFT) SEMESTER GANJIL TA.2019-2020
1 min read
Kegiatan kerajinan tangan diselenggarakan melalui kegiatan ekstrakurikuler bertujuan untuk memberi wadah bagi siswa untuk mengembangkan minat seni berupa menggambar, melukis, merangkai dan menyusun benda-benda sehingga terlihat apik dan indah.

Proses pembelajarannya dilaksanakan di dalam kelas. Selain itu, terdapat pemanfaatan Barang bekas yang sudah tidak terpakai dimana ditelantarkan begitu saja oleh pemiliknya dapat dimanfaatkan pada kegiatan eskul ini.

Kegiatan kerajinan tangan ini hanya diikuti oleh jenjang SD kelas 1 saja. Siswa akan mengembangkan imajinasinya dalam menggambar dan melukis.