Bulan Bahasa dan Para Juara
1 min read
Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa Sekolah Indonesia Cairo mengadakan kegiatan tahunan yaitu lomba antar murid diantara :
- Lomba Cerpen / Short Story
2. Poster Digital - Konten IG dan Youtube
- Spelling Bee
- Debat 3 Bahasa ( Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan Bahasa Arab )
Pada hari Minggu tanggal 14 November 2020 tepat pukul 13.00 seluruh murid Sekolah Indonesia Cairo bertatap muka secara virtual melalui Zoom untuk menyaksikan lomba Debat dan Spelling Bee, dalam acara ini juga dihadiri oleh Kepala Sekolah, seluruh guru dan staf TU. Acara berlangsung kurang lebih dua jam.
Adapun para pemenang lomba tersebut adalah :
Lomba Short Story / cerpen :
- Fuzna Zheya
- Amirah Alfi Marwah Azzahra
- Marwa Muhlason
Digital Poster:
Juara 1 Mustofa Habiebie
Juara 2 Fuzna Bemazheya
Juara 3 Alayya Alifya
Lomba Konten IG dan Youtube:
Juara III : Khaulah Dzakiyatunniswah
Juara II : Syakira Azkeeya Saepulloh
Juara I : Fella Fazia
Lomba Debat :
Juara 1 Group A
1.Nada Ribhi Yousuf Awad
2.Faruq Arlanda Amiral
3.Syahroul Farhan Al-Moutaali Udan
Juara 2 Group B
1.Dyah Ayu Qarina
2.Fayroozdaqqah Abieratul Aswaq Herbudi
3.Mustofa Ibrahim
Juara 3 Group C
1.Mustafa Habiebie Idrus
2.Muhammad Bryanruski Alhajj
3.Amirah Marwa
Lomba Spelling Bee
Kategori TK
Juara Nisrina
Kategori SD kecil
Juara 1 : Adham Amr
Juara 2 : Nazhan
Juara 3 : La Tania
Kategori SD besar
Juara 1 : Fuzna Bemazheya
Juara 2 : Nabiela
Juara 3 : Alya
Juara Harapan: Mazeya dan Dzaki Nailul Faiz
Selamat kepada para pemenang. Bagi yang belum menang jangan patah semangat masih ada lomba lagi tahun depan.